bagaimana kabarnya? baik baik saja kan?
Kali ini saya akan membahas perlengkapan dan Aksesoris apa saja yang dibutuhkan di dalam kandang hamster. gunanya ya sebagai pelengkap.. (hahaha) tapi boleh dimiliki dan boleh tidak sesuai kantong kita. yup seperti minuman, tempat makan, rumah rumahan, pipa buat mblusukan, dan masih banyak lagi.
Kalau mau lebih jelasnya , yuk lihat contoh contoh di bawah ini.
1. Botol Minum
Ini termasuk perlengkapan yang penting lho. kalau terpaksa tidak ada, gantikan makanan yang mengandung banyak air atau bila tidak ada gantungannya, botolnya bisa kita sodorin sendiri ke mulut hamster nanti Hamsternya akan menjilati bundaran/bola yang ada di ujung botol, dengan begitu airnya masuk ke mulut hamster.
2. Jogging Wheel
3. Rumah Rumahan
kalau tempat ini fungsinya untuk tempat tidur hamster. Harga di pasaran memang cukup mahal dan ukurannya kecil..
Saya sarankan lebih baik bikin sendiri dari stik es krim atau dengan bahan bahan yang lainnya.
Nah itu dia beberapa perlengkapan di kandang hamster. kalau ada kekurangan, silahkan ditambahkan :)
ada juga beberapa aksesoris hamster. yuk lihat di bawah ini :
1. Jungkat Jungkit
2. Pipa Hamster
3. Bola Hamster (Hamsterball)
Nah itu dia beberapa aksesoris hamster. kalau saya kurang, monggo ditambahkan :)
Sekian dan Terima kasih.
Salam Cit Cit !!
berapaan sih hamster ballnya ada gak di batam tolong jawab ya....
BalasHapus